Guna Meningkatkan Integritas, Akuntabilitas, Transparansi, dan Kinerja ASN, Dinas Kesehatan Lakukan Penandatanganan Fakta Integritas dan Perjanjian Kinerja

oleh -646 Dilihat

Metro, — Tanpa menunggu lama, Dinas
Kesehatan Kota Metro langsung
menindaklanjuti arahan Walikota Kota
Metro mengenai Penandatanganan
Fakta Integritas dan Perjanjian Kinerja.

Jumat (10/02/2023), Dinas Kesehatan
Kota Metro dipimpin oleh Pit. Kepala
Dinas Kesehatan Kota Metro M
Supriadi,SH MM, langsung
melaksanakan Penandatanganan
Fakta Integritas dan Perjanjian Kinerja
dengan seluruh jajaran dilingkungan
Dinas Kesehatan Kota Metro.

Penandatanganan Fakta Integritas
dan Perjanjian Kinerja ini dilaksanakan
secara berjenjang antara Kepala
Dinas dengan Sekretaris dan Kepala
Bidang, Kasubbag, Sub Koordinator
Dinas Kesehatan Kota Metro.

Dalam kesempatan tersebut, Pit.
Kepala Dinas Kesehatan Kota Metro M
Supriadi SH MM, menyampaikan,
tujuan dilaksanakannya
penandatanganan Fakta integritas
dan perjanjian kinerja tersebut
sebagai wujud nyata komitmen Dinkes
Kota Metro untuk meningkatkan
integritas, akuntabilitas, transparansi,
dan kinerja Aparatur.

Tentu apa yang kita lakukan pada
hari ini untuk menciptakan tolok ukur
kinerja sebagai dasar evaluasi kinerja
aparatur.

Selain itu sambungnya, sebagai dasar
penilaian keberhasilan/kegagalan
pencapaian tujuan dan sasaran
organisasi dan dasar pemberian
penghargaan dan sanksi kepada
pegawai, khususnya dilingkungan
Dinkes Kota Metro.

Lebih lanjut Supriadi menambahkan,
Perjanjian kinerja dan
penandatanganan Fakta integritas itu
juga sebagai dasar untuk melakukan
Monitoring, evaluasi dan supervisi atas
perkembangan/kemajuan kinerja
yang ada.

“Kemudian sebagai dasar dalam
penetapan sasaran kinerja seluruh
pegawai, dimana penandatang Xx )
Fakta integritas dan perjanjian K.. .ya
dihadiri dan disaksikan langsungoaaiah
seluruh jajaran di lingkungan Dinkes
Kota Metro. dan diharaokan melalui

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.