Presiden RI Jokowi Akan Melantik Laksamana TNI Yudo Margono Sebagai Panglima TNI Di Istana Negara, Simak Berita Selengkapnya.

- Editor

Senin, 19 Desember 2022 - 11:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta,Zonabangsa.com –Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan melantik Laksamana Yudo Margono menjadi Panglima TNI, Senin (19/12/2022). Pelantikan tersebut akan digelar Istana Negara, Jakarta Pusat.

Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media Sekretariat Presiden Bey Machmudin membenarkan pelantikan Panglima TNI. Rencananya acara ini berlangsung sekitar pukul 11.00 WIB.

“Iya, (pelantikan Panglima TNI) besok,” kata Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media Sekretariat Presiden Bey Machmudin, Minggu (18/12/2022), usai di konfirmasi Awak Media ini.

Setelah dilantik, Yudo Margono akan menjabat sebagai panglima TNI hingga memasuki pensiun pada November 2023. Tentunya banyak pekerjaan rumah yang menanti dituntaskan.

Diberitakan sebelumnya, Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) hari ini Selasa (13/12/2022) resmi mengesahkan Laksamana Yudo Margono sebagai Panglima TNI.

Yudo siap dilantik oleh Presiden Joko Widodo menjadi Panglima TNI definitif menggantikan Jenderal Andika Perkasa yang pensiun pada 21 Desember 2022.

 

(Red)

 

Berita Terkait

Belum Juga Beroperasi Koperasi Merah Putih Di Pekon Gedung Surian Kecamatan Gedung Surian Sudah di Duga Ada Sabotase Pengondisian 
Pagelaran Seni dan Bela Diri Meriahkan Pembukaan TMMD ke-124 Kodim 0422/Lampung Barat
Tim Kesehatan TMMD Ke-124 Kodim 0422/Lampung Barat Kembali Berikan Pelayanan Kesehatan Gratis.
Warga Lingkungan Wangun Sari Kelurahan Fajar Bulan Keluhkan Kondisi Jalan Yang Licin Berlumpur Dan Berlubang Di Musim Penghujan
Polres Lampung Barat Gelar Latihan Pra Operasi Pekat Krakatau 2025
Kodim 0422/LB menerima audiensi dari Forum Pers Independent Indonesia
PLB Fasilitasi Penyelesaian Konflik Utang Piutang Warga Kebun Tebu, Berakhir Damai Setelah Empat Tahun
Seorang Oknum Wartawan Di Jawa Tengah Palsukan KTA Pers Media Tapipost.com

Berita Terkait

Rabu, 7 Mei 2025 - 09:31 WIB

Belum Juga Beroperasi Koperasi Merah Putih Di Pekon Gedung Surian Kecamatan Gedung Surian Sudah di Duga Ada Sabotase Pengondisian 

Selasa, 6 Mei 2025 - 20:21 WIB

Pagelaran Seni dan Bela Diri Meriahkan Pembukaan TMMD ke-124 Kodim 0422/Lampung Barat

Selasa, 6 Mei 2025 - 17:20 WIB

Tim Kesehatan TMMD Ke-124 Kodim 0422/Lampung Barat Kembali Berikan Pelayanan Kesehatan Gratis.

Selasa, 6 Mei 2025 - 01:22 WIB

Warga Lingkungan Wangun Sari Kelurahan Fajar Bulan Keluhkan Kondisi Jalan Yang Licin Berlumpur Dan Berlubang Di Musim Penghujan

Jumat, 2 Mei 2025 - 20:23 WIB

Polres Lampung Barat Gelar Latihan Pra Operasi Pekat Krakatau 2025

Rabu, 30 April 2025 - 19:52 WIB

Kodim 0422/LB menerima audiensi dari Forum Pers Independent Indonesia

Rabu, 30 April 2025 - 09:37 WIB

PLB Fasilitasi Penyelesaian Konflik Utang Piutang Warga Kebun Tebu, Berakhir Damai Setelah Empat Tahun

Senin, 28 April 2025 - 22:41 WIB

Seorang Oknum Wartawan Di Jawa Tengah Palsukan KTA Pers Media Tapipost.com

Berita Terbaru